Advertisement

Resep Sambal Pencok Kacang Panjang

Gambar Hasil Membuat Resep Sambal Pencok Kacang Panjang

Bahan-bahan

Hasil:
Kacang panjang - 150 gram
Cabai rawit merah - 2 buah
Cabai merah keriting - 5 buah
Bawang putih - 2 siung
Kencur - 2 cm
Terasi, bakar - 1/2 sdt
Garam - 1/2 sdt
Gula merah - 1 sdt
Daun kemangi, petik daunnya - 3 tangkai
Jeruk limau - 1/2 buah
Beli bahan dan peralatan masak - DISINI JAMIN TERMURAH

Resep Sambal Pencok Kacang Panjang

  • 20 menit
  • Hasil: 3 porsi
  • Tingkat kesulitan: Mudah

Ingredients

Catatan

IG:@tsaniwismono

Hidangan sayur mentah pedas sederhana ini sangat familiar untuk masyarakat Sunda. Sambal pencok kacang sering jadi Andalan warga Jawa Barat untuk mengolah kacang panjang.

Jika Anda belum pernah mencicipinya, atau ingin membuatnya sendiri di rumah, ikuti resep berikut ini. Cocok untuk pelengkap lauk goreng seperti ikan atau ayam goreng.

Baca Juga :


Atsarina Luthfiyyah (Senior Editor)

Memiliki pengalaman pendidikan di bidang Tata Boga dan Jurnalistik. Hobi menulis, traveling dan memasak. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Komunikasi
Hubungi Kami di [email protected]


Langkah

1
Sudah

Cuci bersih kacang panjang, potong-potong sekitar 1 cm.

2
Sudah

Uleg halus cabai, bawang putih, kencur, terasi, garam dan gula merah, beri perasan jeruk limau.

3
Sudah

Masukkan kacang panjang, aduk sambil diuleg ringan, tambahkan kemangi, aduk rata.

4
Sudah

Sambal pencok kacang panjang siap disajikan segera.

5
Sudah

tips

Pilih kacang panjang yang masih muda dan segar agar rasanya manis.

1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars
Loading...

Add Your Comment