Advertisement

Resep Sambal Terasi

Gambar Hasil Membuat Resep Sambal Terasi

Bahan-bahan

Hasil:
Cabai merah keriting - 150 gram
Cabai rawit merah - 75 gram
Cabai merah besar - 3 buah
Gula merah - secukupnya
Terasi, bakar - secukupnya
Tomat merah - 1 buah
Bawang merah - 10 siung
Bawang putih - 3 siung
Garam - secukupnya
Minyak goreng - 100 ml
Lihat Resep Versi RasaBunda

Resep Sambal Terasi

  • 25 menit
  • Hasil: 1 porsi
  • Tingkat kesulitan: Mudah

Ingredients

Catatan

IG:@trieko_ok

Banyak sambal populer di Indonesia, namun satu yang selalu ada di setiap rumah makan yaitu sambal terasi. Rasa pedas dan gurih dari terasi memang paling cocok disandingkan dengan berbagai lauk baik yang digoreng ataupun dibakar. Cara membuatnya juga mudah lho, ikuti resepnya berikut ini.


Atsarina Luthfiyyah (Senior Editor)

Memiliki pengalaman pendidikan di bidang Tata Boga dan Jurnalistik. Hobi menulis, traveling dan memasak. S2 Universitas Gadjah Mada Ilmu Komunikasi
Hubungi Kami di [email protected]


Langkah Versi RasaBunda

1
Sudah

Coreng cabai merah keriting, cabe rawit merah, cabe merah besar, tomat, bawang merah dan bawang putih hingga layu. Angkat dan tiriskan.

2
Sudah

Haluskan bahan sambal, tambahkan garam dan gula merah secukupnya.

3
Sudah

Tumis kembali hingga berubah warna lebih pekat. Sajikan.

4
Sudah

tips

1. Pilih terasi yang bagus dan segar agar hasil lebih enak.

2. Sebelum terasi digunakan sebaiknya dibakar terlebih dahulu supaya rasa dan aromanya semakin mantap.

3. Gula merah bisa diganti dengan gula pasir biasa.

4. Goreng semua bahan menggunakan GM Bear Wajan Penggorengan (Lihat di Lazada DISKON) agar matang secara merata. Wajan ini juga dilengkapi dengan double handle anti panas yang kokoh sehingga tak perlu khawatir lagi dengan gagang wajan yang panas saat menggoreng.

1 Star2 Stars3 Stars4 Stars5 Stars
Loading...

2 Comments Hide Comments

Add Your Comment